[Notes on grading-up method to improve native chicken quality]
1988
inconnu. Grading-up atau silang atas (top cross) ialah sistem persilangan dimana ternak ayam jantan (jago) yang digunakan mempunyai kualitas ekonomi jauh lebih tinggi dibanding dengan ternak betina (babon) yang dikawinkannya. Sistem ini merupakan metode yang paling tepat dan dapat dipercaya untuk memperbaiki mutu ternak ayam dengan jenis-jenis yang sudah diketahui mutunya. Adapun keuntungannya : (1) Umur pertama bertelur lebih cepat, berat ayam rata-rata per hari lebih tinggi (2) Produksi telur meningkat, berat rata-rata 60 gram (3) Angka kematian (mortalitas) menurun serta resisten terhadap serangan penyakit dibanding dengan ayam buras murni. Hal-hal yang perlu diperhatikan ialah ayam jantan yang digunakan ayam ras yang benar-benar murni dan keturunan F1 jangan dijadikan pejantan.
Afficher plus [+] Moins [-]Mots clés AGROVOC
Informations bibliographiques
Cette notice bibliographique a été fournie par Indonesian Center for Agricultural Library and Technology Dissemination
Découvrez la collection de ce fournisseur de données dans AGRIS